
Tempat wisata di Bali
memang tak pernah habis memberi kejutan. Hadirnya spot baru dengan
panorama memukau, membuat nama Bali kian menggoda untuk dikunjungi.
Meski demikian, banyak wisatawan yang mengenal Bali hanya sebatas Pantai
Kuta atau Pantai Pandawa. Padahal ada begitu banyak wisata menarik yang
sangat rekomended untuk dikunjungi. Terlebih beberapa waktu belakangan
muncul banyak wisata baru di Bali yang sedang hits di kalangan para
travelers.
Nah, kalau kamu jalan-jalan ke Bali,
jangan ke tempat-tempat mainstream aja. Berikut Ngadem.com rangkum buat
kamu 30 wisata baru di Bali yang lagi hits.
1. Pantai Suluban di Uluwatu yang pantes banget dijuluki surga tersembunyi di Bali

2. Yellow Bridge di Nusa Ceningan yang bikin Instagram-mu kian menarik!

3. Air Terjun Tukad Ceping di Bangli yang bisa nyegerin pikiranmu

4. Uluwatu Surf Villas tempat asyik nikmati sore di Bali

5. Air Terjung Yeh Mempeh di Singaraja yang siap buat harimu lebih ceria!

6. Air Terjun Tegenungan di Gianyar, tempat segarkan pikiran dan gundah gulana

7. Santai sejenak di Sundays Beach Club, Pecatu

8. Pura Luhur Besikalung yang penuh pesona!

9. Sejuknya udara Pura Lempuyang di Karangasem

10. Candi Gunung Kawi di Gianyar yang sangat menghipnotis

11. Santai sambil Ngadem di Pantai Atuh, Nusa Penida

12. Pulau Nusa Ceningan yang akan buatmu betah berlama-lama

13. Mushroom Beach, Nusa Penida yang sangat pas untuk berendam

14. Berburu kabut di Gunung Batur, Kintamani

Tempat wisata di Bali
memang tak pernah buat kecewa. Setelah banyaknya wisata bernuansa alam,
sekarang Ngadem.com akan memberitahu kamu spot wisata di Bali yang
sangat ciamik bila masuk dalam Instagram-mu.
15. Menjangan, Singaraja. Lokasi epic buat kamu yang suka foto-foto

16. Mahagiri Resort di Nusa Lembongan cocok buat kamu yang nggak ingin ribet nikmati Bali

17. Sensasi berendam di alam bebas di Air Terjun Kanto Lampo, Gianyar

18. Hidden Canyon di Gianyar cocok buat kamu yang punya jiwa petualang!

19. Sambangan Secret Garden di Buleleng jadi spot favorit untuk berkontemplasi

20. Kamu belum ke Bali kalau belum ke Dreamland Beach, Kuta

21. Berburu sunrise di Desa Pinggan, Kintamani

22. Crystal Bay Beach di Nusa Penida yang beningnya kaya kristal!

23. Bumi Perkemahan Danau Buyan cocok buat kamu yang ingin camping ceria

24. Mandi kabut di Bukit Abang, Kintamani

25. Blue Point Uluwatu tempat terbaik untuk menyegarkan pikiran di Bali

26. Antungan Jagem di Bangli buat kamu yang ingin mempercantik akun Instagram

27. Birunya Air Terjun Tibumana, Bangli

28. Segarkan tubuhmu dengan mandi di Air Terjun Kroya

29. Nongkrong asyik di 707 Beachberm Batubelig

30. Main air sampai puas di Air Terjun Nungnung

Nah, itulah 30 tempat wisata baru di Bali yang lagi hits. Sebenarnya masih banyak wisata di Bali yang belum terekspose. Kalau ingin tahu lebih jauh, kamu bisa ke sini.
Ada wisata kuliner sampai wisata anti mainstream di Bali. Semuanya
tergantung bagaimana kamu ingin nikmati Bali. Selain itu, daftar villa
murah di Bali juga bisa kamu temukan di beberapa booking online yang
ada. Seperti Traveloka atau Agoda.
Sumber:
http://ngadem.com/30-tempat-wisata-baru-di-bali-yang-lagi-hits/
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Related Post
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Cara ke Bali
Bandara di Bali
Pelabuhan di Bali
Akomodasi Kendaraan di Bali
Hotel di Bali
Vila di Bali
Tempat Surfing di Bali
Tempat Diving di Bali
Restoran di Bali
Kawasan Wisata di Bali
Pantai di Bali
Wisata Seru di Bali
Kerajinan di Bali
Objek Wisata di Bali
Salon dan Spa di Bali
Batu Permata Bali
Art Shop di Bali
Museum di Bali
Gunung di Bali
Uli/Akar Bahas Khas Bali
Mustika Les Khas Bali
Bahasa Bali
Danau di Bali
Pura di Bali
Tari-tarian Bali
Pakaian Adat Bali
Kabupaten di Bali
Dinas Pariwisata Provinsi Bali
Pemerintah Daerah Provinsi Bali
Sumber:
http://ngadem.com/30-tempat-wisata-baru-di-bali-yang-lagi-hits/
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Related Post
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Cara ke Bali
Bandara di Bali
Pelabuhan di Bali
Akomodasi Kendaraan di Bali
Hotel di Bali
Vila di Bali
Tempat Surfing di Bali
Tempat Diving di Bali
Restoran di Bali
Kawasan Wisata di Bali
Pantai di Bali
Wisata Seru di Bali
Kerajinan di Bali
Objek Wisata di Bali
Salon dan Spa di Bali
Batu Permata Bali
Art Shop di Bali
Museum di Bali
Gunung di Bali
Uli/Akar Bahas Khas Bali
Mustika Les Khas Bali
Bahasa Bali
Danau di Bali
Pura di Bali
Tari-tarian Bali
Pakaian Adat Bali
Kabupaten di Bali
Dinas Pariwisata Provinsi Bali
Pemerintah Daerah Provinsi Bali
Post a Comment